4/02/2010

NegeriAds com Solusi Berpromosi Produk UKM

Jaringan Iklan Indonesia NegeriAds.com merupakan ruang perantara untuk mempromosikan produk komersil anda. Media Jaringan iklan Indonesia ini berbasis program pay per click (PPC), dimana anda akan membayar setiap klik yang terjadi. Ketika anda bingung dengan trik pemasaran internet, maka NegeriAds.com Solusi Berpromosi untuk produk komersial anda.

Anda dapat mempromosikan produk dari bisnis online di NegeriAds.com, baik itu berbentuk barang maupun jasa. PPC network perantara ini memberikan ruang solusi berpromosi produk barang digital berupa ebook, software, video, script, template dan produk digital lainnya. Selain itu, media iklan ini dapat memasarkan barang fisik berupa furniture, otomotif, elektronik, fashion, pupuk, dan berbagai produk komersil lainnya. Anda adventiser, NegeriAds.com ruang berpromosi produk barang dan jasa anda.


alib16 writing

Dalam indeks pencarian di Internet, ada banyak yang web/blog yang memposting tentang negeriads. Tahukah anda mengapa demikian?. Itu karena jaringan iklan ini mengadakan kontes SEO NegeriAds, dengan keyword "NegeriAds.com Solusi Berpromosi".

Lanjut... promosi melalui negerinya advertiser juga dapat dilakukan oleh para pemilik Industri atau Usaha Kecil dan Menengah, sebagai solusi untuk memperluas market dalam dunia online. Saya sangat merekomendasikan program PPC ini karena NegeriAds.com andalan berpromosi produk anda di Internet.

Mempromosikan Produk UKM di NegeriAds.com


Usaha Kecil dan Menengah sebagai icon ekonomi kerakyatan di Indonesia merupakan tumpuan pertumbuhan ekonomi. Jika pengembangan industri berskala UKM meningkat, maka berbanding lurus dengan meningkatnya pertumbuhan ekonomi, sehingga secara otomatis terjadi peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Peranan strategis UKM dalam perekonomian ini memuai hasil jika didukung dengan kreatifitas atau menghasilkan produk yang berkualitas. Selain memiliki tenaga terampil dan produk bernilai guna (positive benefit), industri UKM juga harus didukung dengan strategi marketing dahsyat. Bercuap mengenai marketing saya bukan ahlinya, namun saya hanya dapat berkata bahwa pemasaran melalui internet merupakan sebuah solusi.

Bayangkan, ketika produk-produk UKM dipasarkan melalui promosi offline dan online, membuat peluang pasarnya lebih luas, pasti penjualan meningkat dan omset usaha bertambah. Akan tetapi, memasarkan produk secara online merupakan hal yang gampang-gampang susah. Mengapa demikian?, susah karena kita butuh beberapa media dan tools yang sedikit ribet sebagai solusi berpromosi, maksudnya jika anda tidak mengetahui sistem.

Gampang, karena saya akan memberikan sedikit tips sederhana yang sudah lumrah sebagai pengetahuan awal. Yang perlu anda miliki sebelum berpromosi adalah sebagai berikut :


  1. Website atau Blog. Media ini terdiri dari domain dan hosting. Dan menjadi rumah (toko online) untuk produk UKM anda di Internet. Pada rumah tersebut, anda harus menjelaskan deskripsi dan utamanya nilai manfaat/kelebihan dari produk yang akan dijual, karena pelanggang akan berkunjung kesitu. Agar rumah nampak indah, silahkan anda membeli hosting dan domain, atau jika usaha anda masih hijau manfaatkan yang gratisan. Info tentang domain atau hosting, minta bantuan di google atau yahoo.

  2. Mempromosikan Toko Online. Ada banyak macam solusi berpromosi online untuk meningkatkan trafik pengunjung, antara lain melalui mesin pencari (google, yahoo, bing), iklan baris, forum online, inetrnet directory dan sebagainya.

  3. Menjadi Merchant program Afiliasi. Program affiliasi yang familiar yaitu pay per sale (PPS), pay per click (PPC) dan pay per lead (PPL). Pada program ini anda sebagai merchant (penjual produk). Saya menyarankan menggunakan PPC jika ingin maksimal dengan modal minimal. Dalam program ini anda harus membayar pada setiap klik yang terjadi pada iklan produk.

Pada poin ketiga, saya ajak anda menggunakan PPC network perantara di Indonesia yaitu NegeriAds.com. Alasannya, karena jaringan iklan ini memiliki lebih dari 4.000 publisher handal. Publisher sebanyak itu siap mempromosikan iklan anda, dan bukan menjadi hal yang mustahil jika iklan produk anda akan tampil 200.000 - 250.000 kali per hari. Dengan kelebihan itu, maka negeriAds.com solusi jaringan pemasaran produk. Jika anda punya produk berkualitas, langsung daftar negeriads [dot] com diisini.

Produk UKM sebagian besar merupakan kebutuhan vital , maka wajar saja jika berperan dalam pertumbuhan perekonomian. Di samping itu, PPC network negeriads juga berperan dalam promosi produk UKM. Dengan adanya keterkaitan, maka percayakan kepada NegeriAds.com solusi berpromosi online produk barang dan jasa di Indonesia.